3. Bak mandi berisi penuh 1.000 liter ar untuk mand

Berikut ini adalah pertanyaan dari jocelinetiffanyolivi pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

3. Bak mandi berisi penuh 1.000 liter ar untuk mand Air tersebut digunakan oleh ayah sebanyak 2 kali, adik 3 kali, ibu 2 kali, Nino sekali, untuk menyiram tanaman sebanyak 50 liter, dan beberace liter air masih tersisa. Anggap bahwa setiap kali ayah, ibu, adik, dan Nino mandi masing-masing menghabiskan ar sama banyak sesuai porsi mereka.a. Nyatakan dalam bentuk aljabar, air yang masih tersisa di bak mandi (satuan liter).

b. Dari soal (a), ada berapa variabel yang digunakan? Tuliskan nama nama variabel tersebut.

c. Apakah bentuk aljabar tersebut memiliki konstanta? Berapa nila konstantanya?

d. Tuliskan koefisien dari masing masing variabelnya.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. air sisa = 1000 liter - 50 liter - 8 x air yang digunakan untuk mandi

X = 9950 - 8Y liter

B. dari soal A terdapat 2 variabel yaitu X dan Y

dengan X = sisa air dalam bak dan Y = air yang digunakan untuk mandi

C. persamaan memiliki konstanta yaitu 9950

D. koefisien masing-masing variabel

variabel X = 1

variabel Y = -8

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fadhilzakwansaputra2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Jan 23