Berikan contoh atas 6 sumber daya pendukung pembuatan kerajinan gantungan

Berikut ini adalah pertanyaan dari FaizalBDG9087 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan contoh atas 6 sumber daya pendukung pembuatan kerajinan gantungan kunci

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Gantungan kunci umumnya terbuat dari bahan logam, plastik, atau bahkan terbuat dari karet. Sebuah gantungan kunci dapat dihubungkan dengan beberapa gantungan kunci lainnya.

Sumber daya pendukung untuk proses pembuatan kerajinan gantungan kunci yaitu :

  1. Human atau manusia, manusia memiliki peran utama untuk mengolah bahan bekas atau bahan mentah yang dijadikan untuk proses kerajinan misalnya kerajinan gantungan kunci.
  2. Material atau bahan, bahan yang digunakan dalam proses produksi  kerajinan gantungan kunci.
  3. Mechine atau mesin, alat yang di gunakan pada proses pembuatan gantungan kunci.
  4. Methods atau cara, sebelum membuat suatu kerajinan kita harus mengetahui teknik atau metode yang akan digunakan dalam proses pembuatan kerajinan tersebut.
  5. Money atau uang, dalam pendukung pembuatan kerajinan gantungan kunci dimana uang digunakan untuk membeli alat dan bahannya.
  6. Market atau pasar,  sebagai tempat pendistribusian barang atau jasa. Jadi pasar juga dilibatkan untuk mendukung pembuatan kerajinan karena di pasar inilah kerajinan kita akan dipasarkan.

Pembahasan :

Gantungan kunci umumnya terbuat dari bahan logam, plastik, atau bahkan terbuat dari karet. Sebuah gantungan kunci dapat dihubungkan dengan beberapa gantungan kunci lainnya.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang teknik pembuatan kerajinan yomemimo.com/tugas/31359532

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Nov 22