1. seorang pengelola pasar swalayan menerima pasokan buah-buahan dan sayur

Berikut ini adalah pertanyaan dari setyawatidewi8760 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. seorang pengelola pasar swalayan menerima pasokan buah-buahan dan sayur mayur berupa 80 sisir pisang, 90 ikat bayam dan 150 buah jeruk. ia akan mengemasnya dalam paket-paket dengan per paket berisi pisang, sayur mayur dan jeruk. paket terbanyak yang dapat disiapkannya dengan sisa yang sedikit-sedikitnya adalah ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penyelesaian:

Mencari FPB:

  • 80 = 2⁴ × 5
  • 90 = 2 × 3² × 5
  • 150 = 2 × 3 × 5²
  • FPB = 2 × 5 = 10 Paket

Dalam Setiap Paket Berisi:

  • Sisir Pisang = 80 ÷ 10 = 8 Sisir
  • Ikat Bayam = 90 ÷ 10 = 9 Ikat
  • Buah Jeruk = 150 ÷ 10 = 15 Buah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Xiblee dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Sep 22