1.uang dika dan alfarit jika digabungkan berjumlah rp. 28.000 .perbandingan

Berikut ini adalah pertanyaan dari friyanka75 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.uang dika dan alfarit jika digabungkan berjumlah rp. 28.000 .perbandingan uang dika dan alfarit 3:4 .tentukan uang dika!2.kota p dan q berjarak 60 km. dengan skaka 1:1.200.000.tentukan jarak kedua kota pada peta!
3.alya menyediakan 1 kantong plastik makanan untuk ayamnya yang berjumlah 20 ekor. yang habis dalam 12 hari. jika ayamnya sekarang bertambah lagi 15 ekor berapa hari perkiraan satu kantong plastik akan habis!
TOLONG YANG BAIK YANG PINTER Dijawabbbb mo dikumpulll!!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Nomor 1 =  Uang Dika adalah Rp. 12.000

Nomor 2 = Jarak kedua kota di peta adalah 5 cm

Nomor 3 = Kurang dari 1 hari atau bisa dibilang 1 hari

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Nomor 1

Rp.28.000 = Uang dika + Uang alfarit

Per bandingan = 3:4

28.000 : 7 = 4.000

Uang Dika = 4.000 x 3

= 12.000

Uang Alfarit = 4.000 x 4

= Rp. 16.000

Nomor 2

Jarak kota p dan q = 60 km

Skala = 1 :  1.200.000

1.200.000 cm = 12 km

Jarak di peta = 60 : 12

= 5

= 5cm

Nomor 3

Fakta =

20 ekor ayam dapat menghabiskan 1 kantong plastik makanan dalam 12 hari yang berarti jika ada 10 ekor ayam, 1 kantong plastik makanan akan habis dalam 24 hari.  

Jadi dapat disimpulkan bahwa =

+ 5 ekor ayam = Waktu menghabiskan makanan 6 hari lebih cepat

- 5 ekor ayam = Waktu menghabiskan makanan 6 hari lebih lambat

+ 10 ekor ayam = Waktu meghabiskan makanan 12 hari lebih cepat

- 10 ekor ayam = Waktu menghabiskan makanan 12 hari lebih lambat

+ 15 ekor ayam = Waktu menghabiskan makanan 18 hari lebih cepat

- 15 ekor ayam = Waktu menghabiskan makanan 18 hari lebih lambat

35 ekor ayam = 1 hari

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ArkanBlack123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 May 22