Berikut ini adalah pertanyaan dari ismaefendy0 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Panjang dari persegi panjang B adalah 30 cm (B). Perbandingan panjang dan lebar dari kedua bangun ini merupakan contoh perbandingan senilai di mana semakin besar rasio panjang terhadap lebar pada bangun A maka rasio panjang terhadap lebar dari bangun B juga akan semakin besar.
Penjelasan dengan langkah-langkah
Pada kasus di soal, gambar bangun datar A dan B dapat dilihat pada lampiran. Bangun A dan B se-bangun, sehingga panjang dan lebar dari bangun A dan bangun B mempunyai perbandingan yang sama.
Diketahui:
- Persegi panjang A:
Panjang = p₁ = 25 cm.
Lebar = l₁ = 10 cm. - Persegi panjang B:
Panjang = p₂
Lebar = l₂ = 12cm.
Ditanyakan:
p₂ = ?
Penyelesaian:
Kesimpulan
Panjang bangun B adalah 30 cm.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang perhitungan sudut dan sisi dari dua bangun datar yang sebangun lainnya:
yomemimo.com/tugas/38190524 - Materi tentang penentuan ukuran persegi panjang yang sebangun dengan persegi panjang yang berukuran 4 cm x 12 cm:
yomemimo.com/tugas/3057292 - Materi tentang perbandingan sisi segitiga dari dua segitiga yang sebangun:
yomemimo.com/tugas/4744017
______________
Detail jawaban
Kelas : IX
Mapel : Matematika
Bab : 1 - Kesebangunan dan Kekongruenan
Kode : 9.2.1
#SolusiBrainlyCommunity
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RoyAlChemi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Dec 22