Berikut ini adalah pertanyaan dari zhafiraaishaputri25 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Saling memusuhi
Penjelasan:
Cara dalam menumbuhkan semangat Kerjasama di lingkungan sekolah dapat dilaksanakan dengan cara saling menghormati dan saling menghargai orang lain. Yang tidak boleh itu adalah dengan cara saling memusuhi atau dengan hal hal buruk lainnya. Sebagai sesama makhluk ciptaan Tuhan, kita harus menumbuhkan sikap semangat kerjasama di lingkungan keluarga, lingkungan sekolah, dan juga lingkungan masyarakat. Dan cara tersebut adalah dengan cara saling menghormati dan juga saling menghargai orang lain orang lain. Kecuali dengan cara saling memusuhi. Ingat, sikap saling memusuhi itu sangatlah tidak baik dan juga tidak bermanfaat.
Jadi, sebisa mungkin kita harus membiasakan sikap semangat di lingkungan mana saja dengan cara saling menghargai dan menghormati orang lain bukan dengan cara saling memusuhi.
Kesimpulan:
Jadi, jawaban dari pertanyaan di atas adalah saling memusuhi.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dijah345 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 05 Aug 22