gunakan teorema phytagoras untuk menentukan nilai yamg belum diketahui pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari sofinakryh pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

gunakan teorema phytagoras untuk menentukan nilai yamg belum diketahui pada masing masing gambar berikut
gunakan teorema phytagoras untuk menentukan nilai yamg belum diketahui pada masing masing gambar berikut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Berdasarkan soal diatas diperoleh nilai x adalah 2√7.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Pembahasan :

Pythagoras (Pitagoras) diambil dari nama penemunya, yaitu Pythagoras. Pythagoras adalah seorang matematikawan asal Yunani yang dikenal dengan teoremanya yaitu teorema Pythagoras.

Pengertian dari teorema pythagoras atau dalil pythagoras yaitu bahwa Pada sebuah segitiga siku-siku, kuadrat dari sisi terpanjang adalah sama dengan hasil jumlah dari kuadrat sisi-sisi penyikunya.

Berdasarkan gambar diatas berlaku persamaan berikut :

c² = a² + b²   →   c = √a²+ b²

a² = c² - b²   →    a = √c²- b²

b² = c² - a²   →    b = √c²- a²

Penyelesaian Soal :

Diketahui : sisi miring (c) = 8

                   alas (b) = 6

Ditanya : Sisi tegak (a) ?

jawab :

  • hitung nilai x menggunakan rumus pythagoras, yaitu sebagai berikut :

a² = c² - b²

x² = 8² - 6²

x² = 64 - 36

x² = 28

x = √28

x = √4×7

x = 2√7

∴ kesimpulan nilai x sesuai pada gambar adalah 2√7.

Pelajari Lebih Lanjut :

materi tentang contoh soal pythagoras yomemimo.com/tugas/1132

materi tentang contoh soal pythagoras yomemimo.com/tugas/1154628

materi tentang teori pythagoras yomemimo.com/tugas/11246933

Materi tentang contoh soal pythagoras yomemimo.com/tugas/21034415

-------------------------------------------------------------------------------------------------------

Detail Jawaban :

Kelas : 8

Mapel : matematika

Bab : 4

Kode : 8.2.4

Kata Kunci : segitiga, siku-siku, pythagoras

Jawab:Berdasarkan soal diatas diperoleh nilai x adalah 2√7.Penjelasan dengan langkah-langkah:Pembahasan :Pythagoras (Pitagoras) diambil dari nama penemunya, yaitu Pythagoras. Pythagoras adalah seorang matematikawan asal Yunani yang dikenal dengan teoremanya yaitu teorema Pythagoras.Pengertian dari teorema pythagoras atau dalil pythagoras yaitu bahwa Pada sebuah segitiga siku-siku, kuadrat dari sisi terpanjang adalah sama dengan hasil jumlah dari kuadrat sisi-sisi penyikunya.Berdasarkan gambar diatas berlaku persamaan berikut :c² = a² + b²   →   c = √a²+ b²a² = c² - b²   →    a = √c²- b²b² = c² - a²   →    b = √c²- a²Penyelesaian Soal : Diketahui : sisi miring (c) = 8                    alas (b) = 6Ditanya : Sisi tegak (a) ?jawab :hitung nilai x menggunakan rumus pythagoras, yaitu sebagai berikut :a² = c² - b²x² = 8² - 6²x² = 64 - 36x² = 28x = √28x = √4×7x = 2√7∴ kesimpulan nilai x sesuai pada gambar adalah 2√7.Pelajari Lebih Lanjut :materi tentang contoh soal pythagoras brainly.co.id/tugas/1132materi tentang contoh soal pythagoras brainly.co.id/tugas/1154628materi tentang teori pythagoras brainly.co.id/tugas/11246933Materi tentang contoh soal pythagoras https://brainly.co.id/tugas/21034415-------------------------------------------------------------------------------------------------------Detail Jawaban :Kelas : 8Mapel : matematikaBab : 4Kode : 8.2.4Kata Kunci : segitiga, siku-siku, pythagoras

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riniadeoct dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 Apr 19