bantuin pakai cara..​

Berikut ini adalah pertanyaan dari noli08 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bantuin pakai cara..​
bantuin pakai cara..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Untuk menentukan kuartil kita harus mengurutkan data dari terendah sampai tertinggi.

Kuartil dari kumpulan data membagi data menjadi empat bagian yang sama.

Jangkauan interkuartil merupakan selisih antara kuartil atas dan kuartil bawah.

Menentukan nilai dari jangkauan, kuartil atas, kuartil tengah, kuartil bawah, dan jangkauan interkuartil .

a. Tekanan darah seorang pasien di rumah sakit di catat seperti berikut

120, 120, 120, 124, 125, 126, 130, 150, 160,

165, 166, 174, 175, 176, 178, 180, 180, 180

Banyak data (n) = 18

Jangkauan = selisih data terbesar dan terkecil

= 180 - 120

= 60

Kuartil bawah Q₁ = 125

Kuartil tengah Q₂ = \frac{160+165}{2}

2

160+165

= \frac{325}{2}

2

325

= 162,5

Kuartil atas Q₃ = 176

Jangkauan interkuartil = Q₃ - Q₁

= 176 - 125

= 51

b. Lama pembicaraan melalui telepon yang dilakukan seorang sekrertaris (dinyatakan dalam menit) sebagai berikut

4, 5, 6, 6, 7, 8, 8, 9, 10, 10, 11, 12, 12, 12, 12,

14, 14, 15, 15, 16, 16, 17, 18, 18, 22, 23, 24, 25, 25, 35

Banyak data (n) = 30

Jangkauan = selisih data terbesar dan terkecil

= 35 - 4

= 31

Kuartil bawah Q₁ = 9

Kuartil tengah Q₂ = \frac{12+14}{2}

2

12+14

= \frac{26}{2}

2

26

= 13

Kuartil atas Q₃ = 18

Jangkauan interkuartil = Q₃ - Q₁

= 18 - 9

= 9

Penjelasan dengan langkah-langkah:

kalo salah maaf ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh meyzanendi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 26 Jul 22