Berikut ini adalah pertanyaan dari silmitsaqila6613 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Sepasang suami istri berencana memiliki 3 anak, untuk menentukan banyak kemungkinan anaknya apakah laki-laki atau perempuan, bisa menggunakan diagram pohon, yang bisa dilihat pada lampiran. Peluang adalah perbandingan antara banyaknya kejadian tertentu dengan banyaknya kejadian keseluruhan. Nilai dari suatu peluang adalah dari nol sampai satu. Rumusnya adalah
P(A) = \frac{n(A)}{n(S)}
n(S)
n(A)
dengan
P(A) = peluang kejadian A
n(A) = banyaknya kejadian A
n(S) = banyaknya ruang sampel
Pembahasan
Kemungkinan-kemungkinan jenis kelamin 3 anak pada pasangan suami istri tersebut adalah
{LLL, LLP, LPL, LPP, PLL, PLP, PPL, PPP}
(diperoleh dari diagram pohon yang telah dibuat pada lampiran)
n(S) = 8
a. Peluang pasangan tersebut memiliki tiga anak laki laki
A = {LLL} ⇒ n(A) = 1
P(A) = \frac{n(A)}{n(S)}
n(S)
n(A)
P(A) = \frac{1}{8}
8
1
b. Peluang pasangan tersebut memiliki dua anak laki laki
B = {LLP, PLL, LPL} ⇒ n(B) = 3
P(B) = \frac{n(B)}{n(S)}
n(S)
n(B)
P(B) = \frac{3}{8}
8
3
c. Peluang pasangan tersebut memiliki paling sedikit satu anak perempuan
C = {LLP, LPL, LPP, PLL, PLP, PPL, PPP} ⇒ n(C) = 7
P(C) = \frac{n(C)}{n(S)}
n(S)
n(C)
P(C) = \frac{7}{8}
8
7
Penjelasan dengan langkah-langkah:
semoga membantu ya kk
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lukysapiutra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Sep 22