yang bisa tolong di bantu saya benar benar butuh jawaban

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmanindaintan pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

yang bisa tolong di bantu saya benar benar butuh jawaban nya klo ngga bisa ngga usah jawab Jangan lupa pakai caranya terimakasih ​
yang bisa tolong di bantu saya benar benar butuh jawaban nya klo ngga bisa ngga usah jawab Jangan lupa pakai caranya terimakasih ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Supaya tetap seimbang, cara yang dapat dilakukan adalah dengan menggeser anak timbangan ke kanan sebanyak 10 cm.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Supaya timbangan tersebut seimbang, dapat dilakukan dengan menjaga berat sebelah kanan dan berat sebalah kiri sama besar. Berat pada sisi kiri, dihitung dengan cara mengalikan anak timbangan (P) dengan jarak menuju titik pusat (R). Sedangkan pada berat sisi kanan, dihitung dengan cara mengalikan jarak (pada soal sebesar 5cm dan tidak dapat diubah) dengan berat benda yang akan ditimbang (B).

Sehingga berdasarkan gambar tersebut dapat dituliskan :

P X R = 5cm X B

Diketahui :

R = 50 cm

B = 20 kg

Ditanyakan :

R jika berat (B) diganti dari 20kg menjadi 16kg?

Jawab :

Dengan berat 20kg, kita harus mencari nilai P

P X R = 5cm X B

P X 50 = 5 X 20

P = 2

Dengan berat 16kg, kita akan mencari R

P X R = 5cm X B

2 X R = 5 X 16

R = 5 X 8

R = 40cm

jadi untuk jaraknya yang semula 50 cm , diubah menjadi 40 cm menuju titik pusat supaya seimbang. Dari 50 cm ke 40 cm berarti digeser 10 cm ke kanan.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang neraca pada yomemimo.com/tugas/7302211

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 02 Jul 22