Bu Diah menjual biskuit yang disimpan dalam sebuah wadah 1/4

Berikut ini adalah pertanyaan dari selynawang5 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bu Diah menjual biskuit yang disimpan dalam sebuah wadah 1/4 bagian sudah terjual dan 1/3 bagian dan sisanya dimakan oleh cucunya biskuit yang masih ada dalam wadah adalah 16 buah banyak biskuit yang belum terjual adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Banyak biskuit sebelum terjual adalah​ 32 buah

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui :

biskuit sudah terjual = 1/4 bagian = \frac{1}{4} x

1/3 bagian dari sisanya dimakan oleh cucunya

biskuit yang masih ada dalam wadah = 16 buah

Ditanya : banyak biskuit sebelum terjual?

Jawab :

Untuk menyelesaikan soal ini kita harus bisa mengubah soal cerita menjadi operasi matematika.

Misal : x = jumlah biskuit mula-mula (sebelum terjual)

Sisa biskuit setelah terjual \frac{1}{4} bagian = x - \frac{1}{4} x = (\frac{4-1}{4})x = \frac{3}{4} x

\frac{1}{3} bagian dari sisanya dimakan oleh cucunya maka

biskuit yang dimakan cucunya = \frac{1}{3} (\frac{3}{4} x) = \frac{1}{4} x

Biskuit yang masih ada dalam wadah = 16

x - \frac{1}{4}x -\frac{1}{4} x = 16

(\frac{16-4-4}{16} ) x = 16

\frac{8}{16} x = 16

x =16(\frac{16}{8} ) = 32 buah

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengurangan bilangan pecahan

yomemimo.com/tugas/38109997

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 26 Jun 22