A adalah himpunan semua bilangan ganjil yang lebih dari 1

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nurunf pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

A adalah himpunan semua bilangan ganjil yang lebih dari 1 dan kurang dari 8 sedangkan himpunan semestanya adalah bilangan ganjil

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas         : VII
Pelajaran   : Matematika
Kategori     : Himpunan
Kata Kunci : Diagram Venn

Pembahasan

Sumber soal asli kemungkinan besar adalah sebagai berikut:
A adalah himpunan semua bilangan asli ganjil yang lebih dari 1 dan kurang dari 8, B adalah himpunan bilangan asli genap kurang dari 15, sedangkan himpunan semestanya adalah bilangan asli kurang dari 20.

Pengolahan dari soal tersebut

Himpunan semesta
S = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17, 18, 19}

Himpunan A dan B dapat dinyatakan sebagai berikut ini:
A = {3, 5, 7}
B = {2, 4, 6, 8, 10, 12, 14}

Perhatikan diagram Venn pada gambar terlampir.

_________________________________________
Namun, apabila kita coba jawab sesuai permintaan soal yang ditanyakan:
A adalah himpunan semua bilangan ganjil yang lebih dari 1 dan kurang dari 8 sedangkan himpunan semestanya adalah bilangan ganjil.

Pengolahan dari soal tersebut

Himpunan semesta
S = {1, 3, 5, 7, 9, 11, 13, 15, 17, 19, ....} (anggota bilangan ganjil masih diteruskan tak terbatas)

Himpunan A dapat dinyatakan sebagai berikut ini:
A = {3, 5, 7}

_____________________
Pelajari soal lainnya tentang himpunan di sini yomemimo.com/tugas/7513515Kelas         : VIIPelajaran   : MatematikaKategori     : HimpunanKata Kunci : Diagram VennPembahasanSumber soal asli kemungkinan besar adalah sebagai berikut:A adalah himpunan semua bilangan asli ganjil yang lebih dari 1 dan kurang dari 8, B adalah himpunan bilangan asli genap kurang dari 15, sedangkan himpunan semestanya adalah bilangan asli kurang dari 20.Pengolahan dari soal tersebutHimpunan semestaS = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17, 18, 19}Himpunan A dan B dapat dinyatakan sebagai berikut ini:A = {3, 5, 7}B = {2, 4, 6, 8, 10, 12, 14}Perhatikan diagram Venn pada gambar terlampir._________________________________________Namun, apabila kita coba jawab sesuai permintaan soal yang ditanyakan:A adalah himpunan semua bilangan ganjil yang lebih dari 1 dan kurang dari 8 sedangkan himpunan semestanya adalah bilangan ganjil.Pengolahan dari soal tersebutHimpunan semestaS = {1, 3, 5, 7, 9, 11, 13, 15, 17, 19, ....} (anggota bilangan ganjil masih diteruskan tak terbatas)Himpunan A dapat dinyatakan sebagai berikut ini:A = {3, 5, 7}_____________________Pelajari soal lainnya tentang himpunan di sini https://brainly.co.id/tugas/7513515

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hakimium dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Dec 16