Berikut ini adalah pertanyaan dari Vasaa1296 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
menghitung peluang suatu bola lampu dapat menyala antara antara 420 sampai 434 jam,
adalah ….
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Bola lampu yang bisa menyala pada rentang 420 hingga 434 jam memiliki peluang 0,1108
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Pada soal tersebut dapat dikerjakan apabila memahami distribusi normal. Distribusi normal adalah sebuah fungsi peluang yang memberikan informasi distribusi atau penyebaran dari suatu variabel tertentu. Untuk mencari rentang peluang, dapat dicari menggunakan rentang nilai Z. Nilai Z dapat dicari dengan rumus :
Diketahui :
rataan = 400
simpangan baku = 40
x1 = 434
x2 = 420
maka
Z1 =
Z2 =
Ditanya :
peluang antara 420 sampai 434?
Jawab :
Peluang = P(420 < X < 434)
peluang = P (0,50 < Z < 0,85)
peluang = P ( Z < 0,85 ) - P ( Z < 0,50)
pada tabel Z, nilai Z < 0,85 adalah 0,3023 dan nilai Z < 0,50 adalah 0,1915
Sehingga peluangnya adalah 0,3023 - 0,1915 = 0,1108
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang distribusi normal pada yomemimo.com/tugas/6378340
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 20 Jun 22