1.timbul menabung di bank bri dengan tabungan awal rp 2.000.000,00.

Berikut ini adalah pertanyaan dari fearless9322 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.timbul menabung di bank bri dengan tabungan awal rp 2.000.000,00. jika bank memberibunga 2% pertahun maka bunga yang didapat timbul setelah 3 bulan adalah.....
dik : m = rp 2.000.000,00
%b
pertahun
bulan
tahun
dik
b 2
jadi, bunga yang didapat t'imbul adalah rp.
meen
masalah 5
pak yudi akan meminjam uang di bank dengan persentase bunga sebesar 10% pertahun. besar uang
yang dipinjam oleh pak yudi adalah 12 juta rupiah. jika pak yudi bermaksud untuk memminjam uang
selama 1 tahun, tentukan uang yang harus dikembalikan oleh pak yudi!

2. pak yudi meminjam uang di bank dengan persentase bunga sebesar 10% pertahun besar uang yang dipinjam oleh pak yudi adalah 12 juta rp jika pak yudi bermaksud untuk meminjam uang selama setahun tentukan uang yang harus dikembalikan oleh pak yudi .​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban dan penjelasan lengkap :

Pendahuluan

Bunga Tabungan

adalah banyaknya nominal uang yang didapat nasabah dengan persentase suku

bunga dan dalam jangka waktu yang telah ditetapkan dari pihak bank atau koperasi simpan pinjam.

Bunga Pinjaman/Bunga Kredit

adalah banyaknya nominal uang yang harus dibayarkan nasabah/kreditur

(peminjam uang/modal) dalam persentase

suku bunga dan dalam jangka waktu yang telah disepakati kedua belah pihak

(antara nasabah/kreditur dengan pihak bank atau koperasi simpan pinjam).

Penyelesaian Soal

1). Tabungan Nasabah

Diketahui :

- Tabungan awal (T) = Rp. 2.000.000,00

- Bunga bank (B) = 2 % per tahun

Ditanyakan :

- Persentase bunga yang didapat setelah

3 bulan menabung (B3) = …?

- Nominal bunga yang di dapat setelah

3 bulan menabung (N3) =…?

Jawaban :

Persentase bunga bank per bulan (B1)

1 tahun = 12 bulan

B1 = B / 12

= 2 % / 12

= (2/12) %

= 1/6 %

Jadi bunga per bulan 1/6 %

Persentase bunga yang di dapat setelah

menabung 3 bulan (B3)

B3 = B1 × 3

= 1/6 % × 3

= (3/6) %

= 1/2 %

= 0,5 %

Jadi bunga yang di dapat Timbul setelah

3 bulan menabung adalah 0,5 %

Nominal bunga yang di dapat setelah

3 bulan menabung (N3)

N3 = T × B3

= 2.000.000 × 0,5 %

= ( 2.000.000 × 0,5 ) / 100

= 1.000.000 / 100

= Rp. 10.000,00

Jadi nominal bunga yang di dapat Timbul setelah 3 bulan menabung adalah

Rp. 10.000,00

Uang keseluruhan yang di dapat setelah

3 bulan menabung (U3)

U3 = T + B3

= Rp. 2.000.000,00 + Rp. 10.000,00

= Rp. 2.010.000,00

Jadi uang keseluruhan yang di dapat

Timbul setelah 3 bulan menabung

adalah Rp. 2.010.000,00

Nominal bunga per tahun (N)

N = T × B

= Rp. 2.000.000,00 × 2 %

= ( Rp. 2.000.000,00 × 2 ) / 100

= Rp. 4.000.000,00 / 100

= Rp. 40.000,00

Jadi nominal uang yang di dapat

jika menabung selama 1 tahun

adalah Rp. 40.000,00

Uang keseluruhan per tahun (U)

U = T + B

= Rp. 2.000.000,00 + Rp. 40.000,00

= Rp. 2.040.000,00

Jadi uang keseluruhan yang di dapat

jika menabung selama 1 tahun

adalah Rp. 2.040.000,00

2). Pinjaman Uang / Kredit Pinjaman

Diketahui :

- Pinjaman (P) = Rp. 12.000.000,00

- Suku bunga (B) = 10 % per tahun

Ditanyakan :

Uang keseluruhan yang harus dikembalikan pak Yudi jika meminjam

selama setahun (U) =?

Jawaban :

Nominal Suku Bunga per tahun (N)

N = P × B

= Rp. 12.000.000,00 × 10 %

= ( Rp. 12.000.000,00 × 10 ) / 100

= Rp. 120.000.000,00 / 100

= Rp. 1.200.000,00

Jadi nominal suku bunga yang harus dibayar pak Yudi jika meminjam selama setahun adalah Rp. 1.200.000,00

Uang keseluruhan yang harus dikembalikan selama setahun (U)

U = P + N

= Rp. 12.000.000 + Rp. 1.200.000

= Rp. 13.200.000,00

Jadi uang keseluruhan yang harus dikembalikan pak Yudi jika meminjam

selama setahun adalah Rp. 13.200.000,00

atau

U = P + ( P × B )

= 12.000.000 + (12.000.000 × 10%)

= 12.000.000 + (12.000.000 × 10)/100)

= 12.000.000 + (120.000.000/100)

= 12.000.000 + 1.200.000

= Rp. 13.200.000,00

#semoga membantu

#semangat belajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bayujr01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jun 22