Jelaskan cara melakukan pukulan dalam permainan roundersSiapapun yang jawab bakal

Berikut ini adalah pertanyaan dari coceciSianturi17 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan cara melakukan pukulan dalam permainan roundersSiapapun yang jawab bakal aku follow dan kita kenalan deh..


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Meletakkan kayu pemukul pada bahu kanan

1.Meletakkan kayu pemukul pada bahu kanan2.Sikap badan dicondongkan ke samping kanan

1.Meletakkan kayu pemukul pada bahu kanan2.Sikap badan dicondongkan ke samping kanan3.Kaki kiri diusahakan lurus dan kaki kanan dibengkokkan

1.Meletakkan kayu pemukul pada bahu kanan2.Sikap badan dicondongkan ke samping kanan3.Kaki kiri diusahakan lurus dan kaki kanan dibengkokkan4.Pukulan diayunkan dari samping ke depan hingga pukulan mengenai bola yang datang

1.Meletakkan kayu pemukul pada bahu kanan2.Sikap badan dicondongkan ke samping kanan3.Kaki kiri diusahakan lurus dan kaki kanan dibengkokkan4.Pukulan diayunkan dari samping ke depan hingga pukulan mengenai bola yang datang5.Bola dipukul sekuat-kuatnya agar terlempar jauh.

Penjelasan:

maaf kalau salah, jangan lupa jadikan jawaban terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh txyCute dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Nov 22