Berikut ini adalah pertanyaan dari thifalatqiyya pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
pls tolong ini buat presentasi tapi aku gak ngerti materinya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab dan penjelasan dengan langkah-langkah:
1. Volume
V balok = p × l × t
Contoh soal:
Pak Bagas membeli sebuah batu bata berbentuk balok dengan panjang 15 cm, lebar 8 cm, dan tinggi 5 cm. Berapakah volume kayu milik Pak Bagas?
Jawab:
p = 15 cm
l = 8 cm
t = 5 cm
V balok = p × l × t
= 15 x 8 x 5
= 600
Jadi volume batu bata Pak Bagas adalah 600 cm³
2. Luas permukaan
Lp = 2 × (p.l + l.t + p.t)
Contoh soal:
Sebuah balok memiliki ukuran panjang 200 cm, lebar 2 cm dan tinggi 10 cm. Berapakah luas permukaan dari balok tersebut?
Jawab:
L = 2 x (p . l + p. t + l. t)
L = 2 x (200 x 2 + 200 x 10 + 2 x 10)
L = 2 x (400 + 2.000 + 20)
L = 2 x (2.420)
L = 4.840 cm2
FOLLOW IG @ss_yahrisa, JADIKAN JAWABAN TERBAIK dan TERIMA KASIH jangan lupa!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 1styours dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 19 Feb 23