perbandingan permen rifaldi ,samuel ,dan Satrio 5 : 3 :

Berikut ini adalah pertanyaan dari Jihan1324 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

perbandingan permen rifaldi ,samuel ,dan Satrio 5 : 3 : 20 sedang kan permen rifaldi dan satrio 64 . tentukan jumlah permen ketiga orang tersebut ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jumlah permen Rifaldi, Samuel dan Satrio yaitu 71,68 atau dibulatkan menjadi 72 buah permen.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui :

Perbandingan permen Rifaldi, Samuel, dan Satrio = 5 : 3 : 20

Jumlah permen rifaldi dan satrio = 64 buah

Ditanya : jumlah permen ketiga orang tersebut

Dikarenakan yang diminta yaitu jumlah permen ketiganya, maka kita jumlahkan perbandingan diantara ketiganya dan nantinya akan dijadikan pembilang pada pecahan

Penyebut dari pecahannya yaitu perbandingan permen antara rifaldi dan satrio karena diketahui jumlah permen rifaldi dan satrio yaitu 64 buah yang nantinya akan digunakan sebagai pengali pecahan, maka perhitungannya sebagai berikut.

Jumlah permen ketiganya = \frac{(5+3+20)}{(5+20)} x 64 buah

Jumlah permen ketiganya = \frac{28}{25}x 64

Jumlah permen ketiganya = 71,68 ≈ 72 buah

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang perbandingan senilai dan berbalik nilai, pada : yomemimo.com/tugas/40978278

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Wisda04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Jun 22