9. Seorang penyelam berada pada posisi -15 m. Di tempat

Berikut ini adalah pertanyaan dari ngiovandi pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

9. Seorang penyelam berada pada posisi -15 m. Di tempat yang sama, seekor ikan badut sedang berenang pada posisi -25 m,seekor ubur-ubur berada pada posisi -8 m, dan seekor penyu berada pada posisi -19 m. Yang posisinya lebih jauh dari Permukaan air adalah...A. Penyelam
B. Ikan badut
C. Ubur-ubur
D. Penyu
______________________________
bantu pake jalannya.jalan jalan jalan.dan jawabannya B cuman saya belum tau jalannya
Terima kasih
mapel:MTK
kelas 6 SD ​
9. Seorang penyelam berada pada posisi -15 m. Di tempat yang sama, seekor ikan badut sedang berenang pada posisi -25 m,seekor ubur-ubur berada pada posisi -8 m, dan seekor penyu berada pada posisi -19 m. Yang posisinya lebih jauh dari Permukaan air adalah... A. Penyelam B. Ikan badut C. Ubur-ubur D. Penyu______________________________bantu pake jalannya.jalan jalan jalan.dan jawabannya B cuman saya belum tau jalannyaTerima kasihmapel:MTKkelas 6 SD ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

b. ikan badut

Penjelasan dengan langkah-langkah:

kenapa? karna ikan badut berada jauh di bawah permukaan laut. ditandai dengan angka -25m yang artinya dia berada 25 meter kebawah permukaan laut.

bandingkan dengan posisi yang lain, yang cukup dekat dengan permukaan air..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh stellaangelina998 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Dec 22