Berikut ini adalah pertanyaan dari alta8155 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Tokopedia menyesuaikan biaya layanan yang akan dihitung berdasarkan dari kategori produk yang terjual. Biaya layanan mulai dari 0,5% untuk Regular Merchant dan mulai dari 1,5% untuk anggota Power Merchant. Perubahan ini berlaku pada seluruh member Seller Power Merchant PRO, Power Merchant dan Regular Merchant. Akan ada 5 kategori grup dengan biaya layanan yang berbeda nantinya.
Level toko yang dikenakan biaya layanan sebesar 1% pada tiap produk terjual adalah pada level Regular Merchant untuk kategori grup E.
Pembahasan:
Power merchant adalah skema keanggotaan yang diterapkan oleh Tokopedia yang ditujukan untuk seluruh seller, dengan poin performa toko mencapai minimal 60. Sedangkan, Power Merchant PRO merupakan skema keanggotaan terbaru bagi seller terbaik yang ada di Tokopedia yang memberikan keuntungan eksklusif selama ini.
Sejak tanggal 13 Juli tahun 2020, seluruh transaksi yang terjadi dengan Bebas Ongkir akan dikenakan biaya layanan sebesar 2.5% dengan maksimal Rp 10.000 per kuantitas pada produk yang berhasil terjual.
Pelajari lebih lanjut :
Materi tentang fungsi Tokopedia dapat dipelajari pada link yomemimo.com/tugas/3145519
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 31 Jan 23