Riko bersepeda pada sore hari ia melakukannya sebanyak 3 kali

Berikut ini adalah pertanyaan dari pakayaiin1250 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Riko bersepeda pada sore hari ia melakukannya sebanyak 3 kali seminggi berapa kali riko bersepeda dalam setahun jika dalam setahun 52 minggu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

156 kali

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

  • Riko bersepedah 3x Seminggu
  • Dalam setahun terdapat 52 minggu

Ditanya:

Berapa kali Riko bersepeda dalam setahun?

Cara pengerjaan:

Apabila dalam seminggu Riko sepeda sebanyak 3x, lalu bagaimana dengan 52 minggu? Maka cara pengerjaannya kita menggunakan perbandingan 3 : 1. Yang mana 3adalahberapa kali melakukan dan 1 adalah minggunya. Sehingga, apabila ingin mencari totalnya, kita tinggal mengkalikannya saja

52 x 3 = 156

Sehingga, didapatkanlah hasil sebanyak 156 kali

Semoga bermanfaat!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh enricoariansyah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Aug 23