Pak Dadang mempunyai 4 anak yang masih sekolah. Anak pertama

Berikut ini adalah pertanyaan dari anyaaqforger pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pak Dadang mempunyai 4 anak yang masih sekolah. Anak pertama sekolah di SMA kelas XII, anak kedua di SMA kelas X, anak ketiga di SMP kelas VIII, dan anak keempat di SD kelas III. Pada suatu hari keempat anak Pak Dadang pergi ke sekolah dan masing-masing diberi uang saku dimana anak pertama anak kedua, dan anak ketiga besarnya sama, sedangkan anak keempat dib uang saku yang paling sedikit. Selisih uang saku anak pertama dan a keempat adalah Rp12.000,00 dan rata-rata uang saku keempat anak tersi adalah Rp17.000,00. Besar uang saku anak keempat adalah.. A. Rp20.000,00B. Rp10.000,00
C. Rp8.000,00
D. Rp6.000,00​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Rp. 8.000,00

Penjelasan dengan langkah-langkah:

misal :

anak 1 : A

anak 2 : B

anak 3 : C

anak 4 : D

A=B=C

A - D = 12

A = 12 + D

rata-rata uang jajan = 17

-> (A+B+C+D)/4 = 17

karna A=B=C , maka kita anggap aja semuanha menjadi A

sehingga

3A + D = 17*4

3A + D = 68

3(12 + D) + D = 68

36 + 3D + D = 68

4D = 32

D = 8

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nauvalyusuf18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Aug 23