Kalau ada orang bilang salam kenal saya jawab apa

Berikut ini adalah pertanyaan dari NabilaNajwa3924 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kalau ada orang bilang salam kenal saya jawab apa

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hal yang harus dilakukan jika ada orang yang bilang salam kenal adalah membalas ucapan orang tersebut dengan ucapan salam kenal juga dengan cara yang baik dan juga sopan. Membalas ucapan orang lain dengan baik dan sopan merupakan salah satu bagian dari perilaku terpuji yang harus dimiliki oleh setiap orang yang beragama islam. Karena agama islam merupakan agama yang mengajarkan umatnya untuk selalu berperilaku dengan perilaku terpuji dalam kehidupan sehari-hari.

Pembahasan

Perilaku terpuji merupakan perilaku yang memberikan dampak positif dalam kehidupan sehari-hari. Perilaku terpuji juga sering disebut dengan akhlak mahmudah. Contoh perilaku positifyang dapat dipraktikkan dalam kehidupan sehari-hari antara lain adalah

  • Perilaku membantu orang lain yang membutuhkan pertolongan dalam hal kebaikan.
  • Perilaku bersedakah sebagaian harta yang dimiliki.
  • Perilaku selalu berpikir positif atas semua hal yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari.
  • Perilaku menjaga kesehatan tubuh dengan melakukan kegiatan-kegiaatan yang sehat sehingga tubuh menjadi lebih sehat.
  • Perilaku selalu makan dan minum dari makanan yang halalan dan juga tayyiban bagi tubuh.
  • Perilaku menjauhi sikap sombong dan iri hati dalam kehidupan sehari-hari.
  • Perilaku selalu berusaha jujur dalam segala aspek kehidupan.
  • Perilaku membuang sampah pada tempat yang seharusnya bukan membuang sembarangan.
  • Perilaku selalu berushaa menjaga ekosisitem lingkungan sehingga tidak tercemar.
  • Perilaku suka menolong korban bencana alam seperti banjir, tanah longsor, atau gempa bumi.
  • Perilaku suka memenuhi janji dan amanah yang telah dibuat dengan orang lain.
  • Perilaku Berbakti kepada kedua orang tua seperti mendengar dan mematuhi semua nasehat dan perintah yang orang tua sampaikan.
  • Perilaku menghormati dan menghargai guru yang sedang menjelaskan pelajaran di kelas.
  • Perilaku menyayangi saudara yang lebih muda usianya dari pada kita.

Pelajari lebih lanjut  

  1. Materi tentang perilaku penuh harapan, pada yomemimo.com/tugas/42091192
  2. Materi tentang perilaku kritis dan perilaku kontrol diri, pada yomemimo.com/tugas/16614584
  3. Materi tentang perilaku sedekah, pada yomemimo.com/tugas/28599493 

=======================

Detail jawaban  

Kelas : VII

Mata pelajaran : Agama Islam

Bab :  Perilaku terpuji  

Kode soal : 7.14.4

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Oct 21