Molekul NaCl terdiri dari atom Na dan atom Cl yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari wienalwina pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Molekul NaCl terdiri dari atom Na dan atom Cl yang berikatan kimia. Atom Na terdiri dari 11 atom dan melakukan konfigurasi elektron: 2,8,1 sehingga cenderung melepaskan 1 elektron membentuk … a. Kation Na- b. Kation Na+ c. Anion Na- d. Anion  Na+​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

B.Kation Na+

Penjelasan:

kation adalah atom yang kehilangan satu atau lebih elektron. Kehilangan elektron yang bermuatan negatif, membuat atom yang awalnya bermuatan netral menjadi bermuatan positif. Atom bermuatan positif inilah yang disebut sebagai kation. Kation ditandai dengan adanya tanda positif (+) di bagian samping nama atom. Adapun, angka di samping tanda positif melambangkan jumlah elektron yang hilang dari atom. jadi jawabannya B.Kation Na+

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh deswanbuminabung2019 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jun 23