Suatu kotak berisi sejumlah kelereng. Alex mengambil sepertiga

Berikut ini adalah pertanyaan dari liasri5493 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Suatu kotak berisi sejumlah kelereng. Alex mengambil sepertiga

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

|----------------|-----------------|-----------------| -----> bagan 1

Alex 1/3 bagian

|--------|--------|---------|-------| -----> bagan 2

Bogi 1/4 bagian

|------------------|-------| -----> bagan 3

↓ ↓

Cahya 3/4 bagian Sisa = 6 kelereng

CARA 1 :

Sisa kelereng = 6 kelereng

6 kelereng = \frac {1} {4}

4

1

bagian

maka \frac {4} {4}

4

4

bagian (sisa kelereng setelah diambil \frac {3} {4}

4

3

bagian oleh Bogi) adalah:

= 6 kelereng : \frac {1} {4}

4

1

bagian

= 6 kelereng x \frac {4} {1}

1

4

bagian

= 6 kelereng x 4

= 24 kelereng

24 kelereng = jumlah kelereng sebelum diambil \frac {3} {4}

4

3

bagian oleh Cahya = sisa kelereng setelah diambil \frac {1} {4}

4

1

bagian oleh Bogi.

Sisa bagian setelah diambil oleh Bogi \frac {1} {4}

4

1

bagian adalah

= 1 - \frac {1} {4}

4

1

bagian

= \frac {4} {4}

4

4

bagian - \frac {1} {4}

4

1

bagian

= \frac {3} {4}

4

3

bagian

\frac {3} {4}

4

3

bagian = 24 kelereng, maka seluruh kelereng sebelum diambil \frac {1} {3}

3

1

bagian oleh Alex adalah:

= 24 kelereng : \frac {3} {4}

4

3

bagian

= 24 kelereng x \frac {4} {3}

3

4

bagian

= ( 24 : 3 ) kelereng x \frac {4} {3 : 3}

3:3

4

bagian

= 8 kelereng x 4

= 32 kelereng

Maka sisa kelereng setelah diambil \frac {1} {3}

3

1

bagian oleh Alex adalah 32 kelereng. Maka untuk mencari kelereng mula - mula adalah:

= 32 kelereng : \frac {2} {3}

3

2

bagian

= 32 kelereng x \frac {3} {2}

2

3

bagian

= ( 32 : 2 ) kelereng x \frac {3} {2 : 2}

2:2

3

bagian

= 16 kelereng x 3

= 48 kelereng.

Maka jumlah kelereng mula - mula adalah 48 kelereng.

CARA 2 :

Kelereng mula - mula kita misalkan 1

Alex mengambil \frac {1} {3}

3

1

bagian dari kelereng mula - mula yaitu:

= \frac {1} {3}

3

1

bagian x 1

= \frac {1} {3}

3

1

bagian

sisa kelereng setelah diambil Alex \frac {1} {3}

3

1

bagian adalah :

= 1 - \frac {1} {3}

3

1

bagian

= \frac {2} {3}

3

2

bagian

Bogi mengambil \frac {1} {4}

4

1

bagian dari sisa kelereng adalah:

= \frac {1} {4}

4

1

x \frac {2} {3}

3

2

bagian

= \frac {1} {4 : 2}

4:2

1

x \frac {2 : 2} {3}

3

2:2

bagian

= \frac {1} {2}

2

1

x \frac {1} {3}

3

1

bagian

= \frac {1 x 1} {2 x 3}

2x3

1x1

bagian

= \frac {1} {6}

6

1

bagian

Jadi, Bogi mengambil \frac {1} {6}

6

1

bagian dari kelereng mula-mula.

Sisa kelereng setelah diambil Bogi \frac {1} {6}

6

1

bagian adalah:

= \frac {2} {3}

3

2

bagian - \frac {1} {6}

6

1

bagian => kpk 3 dan 6 adalah 6

= \frac {2 x 2} {3 x 2}

3x2

2x2

bagian - \frac {1} {6}

6

1

bagian

= \frac {4} {6}

6

4

bagian - \frac {1} {6}

6

1

bagian

= \frac {4 - 1} {6}

6

4−1

bagian

= \frac {3} {6}

6

3

bagian

= \frac {3 : 3} {6 : 3}

6:3

3:3

bagian

= \frac {1} {2}

2

1

bagian

Cahya mengambil \frac {3} {4}

4

3

bagian dari sisa kelereng yang diambil Bogi yaitu:

= \frac {3} {4}

4

3

x \frac {1} {2}

2

1

bagian

= \frac {3 x 1} {4 x 2}

4x2

3x1

bagian

= \frac {3} {8}

8

3

bagian

Jadi, Cahya mengambil \frac{3}{8}

8

3

bagian dari kelereng mula - mula.

Sisa kelereng setelah diambil Cahya \frac{3}{4}

4

3

bagian adalah:

= \frac{1}{2}

2

1

bagian - \frac{3}{8}

8

3

bagian => kpk 2 dan 8 = 8

= \frac {1 x 4} {2 x 4}

2x4

1x4

bagian - \frac{3}{8}

8

3

bagian

= \frac {4} {8}

8

4

bagian - \frac{3}{8}

8

3

bagian

= \frac{4 - 3}{8}

8

4−3

bagian

= \frac{1}{8}

8

1

bagian

\frac {1} {8}

8

1

bagian = 6 kelereng. Maka untuk mencari jumlah kelereng mula - mula yaitu:

= 6 kelereng : \frac{1}{8}

8

1

bagian

= 6 kelereng x \frac{8}{1}

1

8

bagian

= 6 kelereng x 8

= 48 kelereng

-------------------------------------------------------------------------------------------

Detil Jawaban

Kelas : 8

Mapel : Matematika

Bab : Perbandingan

Kode : 8.2.9

Kata Kunci : perbandinganu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh suhartiniendang189 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 16 Mar 23