Teknik pengumpulan data dengan cara meminta responden mengisi lembar isian

Berikut ini adalah pertanyaan dari mutmainnaimut1894 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Teknik pengumpulan data dengan cara meminta responden mengisi lembar isian adalah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Angket

Penjelasan:


Angket adalah teknik pengumpulan data dengan cara mengajukan pertanyaan tertulis untuk dijawab secara tertulis pula oleh responden. Angket merupakan kumpulan pertanyaan-pertanyaan yang tertulis yang digunakan untuk memperoleh informasi dari responden tentang diri pribadi atau hal-hal yang ia ketahui.



Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fabriansudjono0702 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 19 Aug 23