1. Keliling lapangan berbentuk persegi panjang adalah 44 meter. jika

Berikut ini adalah pertanyaan dari hbd14thnovember pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Keliling lapangan berbentuk persegi panjang adalah 44 meter. jika selisih panjang dan lebar adalah 2 meter, hitunglah luas lapangan! (Jawaban nya dengan model MTK Dan Metode nya ya!)2. Jumlah Dua Bilangan Asli Adalah 88 Dan Selisihnya adalah 42. Bilangan terbesar adalah... (Jawaban nya dengan model MTK Dan Metode nya ya!)

Semua soal itu adalah Judul : SPLDV
Tolong di jawab ya soal nya itu kisi" MTK PAS. ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban singkat:

1. Luas lapangan = 120 m²

2. bilangan terbesar = 65

Penjelasan tambahan:

1. Misalkan panjang = p dan lebar = l, maka model matematikanya:

p = 2 + l

(ukuran panjang lebih besar dari ukuran lebar)

Masukkan nilai p dalam perhitungan keliling persegi panjang:

keliling = 2 x (p + l)

44 m = 2 x (l + 2 + l)

44 m = 2 x (2l + 2)

44 m = 4l + 4

4l = 44 m - 4

4l = 40 m

l = 10 m

Masukkan nilai l untuk mengetahui nilai p:

p = 2 + l

p = 2 + 10 m

p = 12 m

Luas lapangan = p x l

Luas lapangan = 12 m x 10 m

Luas lapangan = 120 m²

2. Misalkan kedua bilangan ialah a dan b, maka model matematikanya:

a + b = 88 (model 1)

a - b = 42 (model 2)

Kedua model matematika di atas dikurangkan (amati lampiran):

→ a dikurangi a hasilnya 0 (tidak perlu ditulis)

→ b dikurangi -b hasilnya 2b

→ 88 dikurangi 42 hasilnya 46

→ hasil akhirnya, diketahui b = 23

Masukkan nilai b dalam perhitungan model 2:

a - b = 42

a - 23 = 42

a = 23 + 42

a = 65

Jadi bilangan terbesar adalah 65

Jawaban singkat:1. Luas lapangan = 120 m²2. bilangan terbesar = 65Penjelasan tambahan:1. Misalkan panjang = p dan lebar = l, maka model matematikanya:p = 2 + l(ukuran panjang lebih besar dari ukuran lebar)Masukkan nilai p dalam perhitungan keliling persegi panjang:keliling = 2 x (p + l)44 m = 2 x (l + 2 + l)44 m = 2 x (2l + 2)44 m = 4l + 44l = 44 m - 44l = 40 ml = 10 mMasukkan nilai l untuk mengetahui nilai p:p = 2 + lp = 2 + 10 mp = 12 mLuas lapangan = p x lLuas lapangan = 12 m x 10 mLuas lapangan = 120 m²2. Misalkan kedua bilangan ialah a dan b, maka model matematikanya:a + b = 88 (model 1)a - b = 42 (model 2)Kedua model matematika di atas dikurangkan (amati lampiran):→ a dikurangi a hasilnya 0 (tidak perlu ditulis)→ b dikurangi -b hasilnya 2b → 88 dikurangi 42 hasilnya 46→ hasil akhirnya, diketahui b = 23Masukkan nilai b dalam perhitungan model 2:a - b = 42 a - 23 = 42a = 23 + 42a = 65Jadi bilangan terbesar adalah 65

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zamroniy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Mar 23