warung bu Yuli mempunyai persediaan pertamax dalam drum. drum tersebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari Intanreginaputri pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Warung bu Yuli mempunyai persediaan pertamax dalam drum. drum tersebut berbentuk tabung dengan panjang diameter 60 cm dan tinggi 1,4 m drum tersebutberisi pertamax setinggi 3/4 dari tinggi drum. selama 1 hari sepertiga bagian dari pertamax terjual. Ibu Yuli akan mengisi drum tersebut hingga penuh. pertamax yg dibutuhkan ada .... liter#pake cara
#ngasal laporkan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

296,730 liter

Penjelasan dengan langkah-langkah:

r = d ÷ 2 = 60 ÷ 2 = 30 cm

π = 3,14

1,4 m = 140 cm

V tabung = π × r² × t = 3,14 × (30 × 30) × 140

= 395.640

395.640 × 3 ÷ 4 = 296.730

296.730 × 1 ÷ 3 = 98.910

395.640 - 98.910 = 296.730

296.730 cm³ = 296,730 liter ( ingat 1 liter = 1000 cm³)

jadi Pertamax yg dibutuhkan untuk memenuhi tabung tersebut adalah 296,730 liter

  • maaf kalau salah
  • jadikan jawaban terbaik ya
  • semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh umlehah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jun 23