Tuliskan sejarah terbentuknya G20 dari awal terbentuk hingga sekarang​

Berikut ini adalah pertanyaan dari OrangArab1927 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan sejarah terbentuknya G20 dari awal terbentuk hingga sekarang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sejarah G20 sendiri dimulai pada 1999 sebagai forum internal pemerintah yang membahas ekonomi strategis antara negara maju dan berkembang.

Latar belakang berdirinya kelompok G20 berawal dari krisis keuangan 1998 yang dampaknya berimbas ke banyak negara khususnya Asia.

Kala itu, kelompok G7 yang telah lebih dulu dibentuk dinilai gagal mencari solusi atas permasalahan perekonomian global yang dihadapi. G7 sendiri terdiri dari Kanada, Prancis, Jerman, Italia, Jepang, Inggris, dan Amerika Serikat.

Pandangan yang mengemuka saat itu adalah pentingnya bagi negara-negara menengah dan yang memiliki pengaruh ekonomi secara sistemik untuk diikutsertakan dalam perundingan perekonomian global.

kelompok G20 dibentuk untuk memperkuat alur diskusi dan keputusan yang nantinya ditetapkan.

Dengan dibentuknya G20 forum internasional ini besar harapannya dapat menjadi wadah untuk menemukan solusi terkait permasalahan ekonomi global.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurfikrihafyzh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Mar 23