Contoh Soal UTBK SNPMB PT Eka Sari Lorena Transport Tbk mencatatkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurulilmaa3768 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh Soal UTBK SNPMBPT Eka Sari Lorena Transport Tbk mencatatkan bahwa keseluruhan nilai beban perusahaan dari layanan bus antarkota antarprovinsi (AKAP) itu lebih tinggi ketimbang pendapatan pada masa pandemi. PT Weha Transportasi Indonesia Tbk, perusahaan layanan bus pariwisata, mengemukakan terjadinya perubahan pendapatan dari Rp71,9 miliar menjadi Rp70,5 miliar. Perusahaan taksi PT Blue Bird Tbk, pendapatannya rontok 49,4 persen menjadi Rp2,1 triliun pada periode yang sama. Perusahaan taksi lain, PT Express Transindo Utama, berhasil menurunkan nilai kerugian pada 2020 lalu menjadi Rp53,2 miliar dari sebelumnya Rp276,1 miliar.

Pernyataan berikut ini yang tepat untuk dijadikan KESIMPULAN dari wacana tersebut adalah ...
a. Transportasi publik menjadi salah satu sektor usaha yang ikut terdampak pandemi Covid-19.
b. Pendapatan perusahaan bus pariwisata pada tahun pandemi menurun lebih dari 50 persen.
c. Pendapatan perusahaan taksi tidak sebanding dengan beban perusahaan sehingga mengalami kerugian.
d. Selama masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), semua jenis transportasi darat mengalami kerugian.
e. Penurunan kinerja semua perusahaan transportasi antarprovinsi disebabkan karena pelaksanaan pembatasan sosial.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Artikel merupakan karangan faktual secara lengkap dengan panjang tertentu yang dibuat dengan tujuan untuk dipublikasikan di media online maupun cetak. Pernyataan berikut ini yang tepat untuk dijadikan KESIMPULAN dari wacana tersebut adalah c. Pendapatan perusahaan taksi tidak sebanding dengan beban perusahaan sehingga mengalami kerugian.

Pembahasan:

Artikel merupakan karangan faktual secara lengkap dengan panjang tertentu yang dibuat dengan tujuan untuk dipublikasikan di media online maupun cetak serta memiliki tujuan untuk menyampaikan gagasan dan fakta yang dapat meyakinkan, mendidik, dan menghibur para pembacanya.

Ciri-Ciri Artikel

- Tulisan artikel dibuat dengan singkat, padat, jelas, dan pembahasannya lengkap serta tuntas.

- Sumbernya berasal dari fakta atau gagasan yang dapat dipertanggungjawabkan.

- Bersifat aktual sesuai dengan data-data yang dipahami oleh penulis.

- Menggunakan bahasa yang formal, lugas, serta efektif

Pelajari lebih lanjut:

• Materi tentang artikel: yomemimo.com/tugas/16082033

#SPJ4 #UTBK #SNPMB #KisiKisi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Jul 23