Diketahui bahwa 30% dari tikus yang di suntik dengan sejenis

Berikut ini adalah pertanyaan dari AriIrkham6440 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Diketahui bahwa 30% dari tikus yang di suntik dengan sejenis serum terlindung dari serangan sejenis penyakit. jika 5 tikus di suntik, maka peluang tepat 3 ekor tikus

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Peluang tepat 3 ekor tikus yang disuntik menjadi sakit adalah 0,3968 atau 39,68%. Peluang diperoleh menggunakan distribusi binomial.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

  • 30% tikus yang disuntik menjadi terlindungi.
  • 5 tikus disuntik

Ditanyakan:

Soal tidak lengkap. Diasumsikan bahwa

  • Peluang tepat 3 tikus yang disuntik menjadi sakit?

Jawaban:

p (x = k) = \frac{n!}{k! \: (n \:-\: k)!} \: p^k \: (1 \:-\: p)^{n \:-\: k}

  • p = peluang disuntik dan tetap sehat
    p = 30%
    p = 0,3
  • n = jumlah tikus yang disuntik
    n = 5
  • k = jumlah tikus yang sakit
    k = 3

p (x = 3) = \frac{5!}{3! \: (5 \:-\: 3)!} \: 0,3^3 \: (1 \:-\: 0,3)^{5 \:-\: 3}

p (x = 3) = \frac{5 \times 4 \times 3 \times 2!}{2 \times 1 \: 2!} \: 0,3^3 \: 0,7^2

p (x = 3) = \frac{5 \times 4 \times 3}{2 \times 1} \: 0,027 \times 0,49

p (x = 3) = 30 \times 0,01323

p (x = 3) = 0,3968

p (x = 3) = 0,3968 × 100%

p (x = 3) = 39,68%

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wiyonopaolina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 May 23