Berikut ini adalah pertanyaan dari wibawagede24 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Angka kecukupan gizi (AKG) adalah nilai yang menunjukkan kebutuhan rata-rata zat gizi tertentu yang harus dipenuhi setiap hari bagi hampir semua orang yang masih dalam kondisi sehat. Angka kecukupan gizi dibagi menjadi kebutuhan gizi makro dan kebutuhan gizi mikro. Kebutuhan gizi mikro mencangkup kebutuhan protein, lemak dan karbohidrat. Kebutuhan protein yang diperlukan tubuh adalah 10 15 persen dari kebutuhan kalori total. Sementara untuk kebutuhan lemak adalah 10-25 persen dari kebutuhan kalori total. Terakhir, kebutuhan karbohidrat adalah 60-75 persen dari kebutuhan kalori total. Untuk menghitung kalori setiap orang, para ahli biasanya menggunakan rumus Harris Benedict, yaitu: Laki-laki = 665 + ( 13 x berat badan ) + (5 x tinggi badan) - (7 x usia) Wanita = 655+ (9 x berat badan ) + (2 x tinggi badan ) - (4 x usia) Seorang anak laki-laki berusia 20 tahun memiliki berat badan 39 kg dan tinggi badan 150 cm. Hitunglah kebutuhan kalori anak laki-laki tersebut!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Kebutuhan Kalori anak laki-laki:
= 665 + (13 × berat badan) + (5 × tinggi badan) - (7 × usia)
= 665 + (13 × 39 kg) + (5 × 150cm) - (7 × 20 thn)
= 665 + 507 + 750 - 140
= 1782 kalori
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dheawinola12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 18 Jul 23