1) Untuk membuat 5 potong kue diperlukan 0,5 kg gula.

Berikut ini adalah pertanyaan dari marianadalalap pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1) Untuk membuat 5 potong kue diperlukan 0,5 kg gula. Jika banyak gula yang tersedia 3 kg, maka dapat dibuat kue sebanyak 2) 4 buah lampu dengan voltage 25 watt mampu menerangi ruangan seluas 300 m². Banyak lampu sejenis yang diperlukan untuk menerangi ruangan seluas 450m² tersebut? 3) Berdasarkan rencana awal, suatu proyek dapat selesai dalam waktu 25 hari dengan pekerja sebanyak 40 orang. Jika pekerja DITAMBAH 10 orang, maka proyek akan selesai selama.... 4) Denah suatu kota menggunakan skala 1 : 3.000. Jika dua tempat dalam kota tersebut di gambar dengan jarak 20 cm, jarak sebenarnya dua tempat tersebut adalah ... 5) Jarak dua kota adalah 24 km, sedangkan jarak pada peta adalah 6 cm. Skala yang digunakan adalahplis sekarang!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

1. 30 kue

2. 6 lampu

3. 20 hari

4. 600 m

5. 1:400000

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Jawab:1. 30 kue2. 6 lampu3. 20 hari4. 600 m5. 1:400000Penjelasan dengan langkah-langkah:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RikaEtr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 09 May 23