Berikut ini adalah pertanyaan dari giginsatria9381 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
harga Rp75. 000,00 per m2. Pak Harun juga dikenai biaya pemotongan kaca. Se-
lanjutnya pak Harus harus membayar Rp990. 000,00. Biaya setiap sekali pemo-
tongan kaca adalah.
A. Rp7. 500,00
C. Rp15. 000,00
B. Rp10. 000,00
D. Rp30. 000,00.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. 7.500
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Harga 4 bingkai daun jendela
= 4 x Rp 127.500 = Rp 510.000
Jarga kaca yang dibutuhkan
= 6 x Rp 75.000 = Rp 450.000
Total yang di bayar Pak Harun adalah Rp 990.000
maka biaya pemotongan kaca
= Rp 990.000 - Rp 510.000 - Rp Rp 450.000
= Rp 30.000
Sehingga biaya setiap sekali pemotongan
= Rp 30.000 ÷ 4 = Rp 7.500
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh episantika168 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 03 Apr 23