BILANGAN BULAT TERDIRI DARI BILANGAN APA SAJA DISERTAI CONTOH

Berikut ini adalah pertanyaan dari EnoYesayas pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

BILANGAN BULAT TERDIRI DARI BILANGAN APA SAJA DISERTAI CONTOH

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

yang termasuk bilangan bulat

  1. Bilangan Bulat Bilangan bulat adalah bilangan terdiri atas angka-angka positif, negatif, dan juga bilangan nol. Bilangan bulat terdiri atas dua jenis yaitu bilangan bulat genap dan bilangan bulat ganjil. Contoh bilangan bulat genap adalah -8, -6, -4, -2, 0, 2, 4, 6, dan 8. Sedangkan bilangan bulat ganjil terdiri atas -7, -5, -3, -1, 1, 3, 4, 7.
  2. Bilangan Asli Bilangan asli adalah bilangan bulat positif dari satu sampai tak terhingga. Contoh bilangan bulat positif atau bilangan asli ini adalah 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17, 18, dan seterusnya sampai tak terhingga.
  3. Bilangan Cacah Bilangan cacah merupakan bilangan gabungan antara bilangan nol dan bilangan asli atau bilangan bulat dari 0 ke bilangan bulat positif sampai tak terhingga. Contoh bilangan cacah adalah 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, dan seterusnya sampai tak terhingga sesuai dengan pengertiannya.
  4. Bilangan Nol Bilangan nol merupakan bilangan kosong atau berarti tidak ada. Bilangan nol dilambangkan dengan angka O. Dilansir dari Wolfram MathWorld, bilangan nol sering disebut sebagai bilangan atau angka istimewa. Keistimewaannya adalah semua bilangan yang dikalikan dengan 0 hasilnya 0.
  5. Bilangan Prima Bilangan prima berdasarkan jurnal Metode Solovay-Strassen untuk Pengujian Bilangan Prima (2015), merupakan bilangan bulat positif yang lebih besar dari satu dan hanya habis dibagi satu dan dirinya sendiri. Contoh bilangan prima antara lain angka 2, 3, 5, 7, 11, 13, 17, 19, 23, 29, 31, dan 37.

Good studying and see you later

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putririzanichelcilia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 01 May 23