mengapa kita harus menyayangi dan menghormati orang tua? berikn 10

Berikut ini adalah pertanyaan dari Kirana8621 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa kita harus menyayangi dan menghormati orang tua? berikn 10 contoh!!!mapel; ppkn
kelas;; 9​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Karena, kita dirawat oleh orang tua kita sejak kecil dan juga dari orang tua lah kita belajar banyak hal.

10 contoh jika kita harus menyayangi dan menghormati orang tua :

  1. Menaati segala perintahnya (asal yang berhubungan dengan kebaikan).
  2. Meringankan pekerjaan nya.
  3. Selalu mendoakan mereka.
  4. Memiliki sikap peka dan perhatian.
  5. Rawatlah orang tua jika mereka sakit.
  6. Jangan boros saat jajan.
  7. Rajin belajar.
  8. Jangan membentak mereka.
  9. Selalu makan bersama.
  10. Memiliki sikap pengertian.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LyraeChan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 30 Nov 22