Anak-anak tersebut akan dibagi menjadi dua kelompok beranggotakan 4 orang

Berikut ini adalah pertanyaan dari inaynazhira665 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Anak-anak tersebut akan dibagi menjadi dua kelompok beranggotakan 4 orang yang terdiri atas dua laki-laki dan dua perempuan. banyak kejadian yang mungkin terbentuknya kelompok beranggotakan dua anak laki-laki dan dua anak perempuan adalah. a. 12 b. 24 c. 36 d. 40​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perhatikan data anak berdasarjakan jenis kelamin dalam tabel berikut.

\tiny\boxed{ \begin{array}{c|c} \underline{\bf Nama} &\underline{\bf Jenis~Kelamin}\\\\ Sultan& Laki-laki \\\\ Alya&Perempuan \\\\Putra&Laki-laki\\\\Ajeng&Perempuan\\\\ Nadia & Perempuan \\\\Ali&Laki-laki \\\\Ayu&Perempuan \\\\Ataya&Laki-laki \end{array}}

Anak-anak tersebut akan dibagi menjadi dua kelompok beranggotakan 4 orang yang terdiri atas dua laki-laki dan dua perempuan. banyak kejadian yang mungkin terbentuknya kelompok beranggotakan dua anak laki-laki dan dua anak perempuan adalah 36 kemungkinan (opsi c).

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui :

  • Dibagi menjadi dua kelompok
  • Setiap kelompok beranggotakan dua laki-laki dan dua perempuan

Ditanya :

Banyak kejadian yang mungkin terbentuk kelompok beranggotakan dua anak laki-laki dan dua anak perempuan?

Jawab :

Kombinasi pemilihan 2 dari 4 laki-laki dan 2 dari 4 perempuan :

 \rm =~_4C_2\times _4C_2

 \rm =\frac{4!}{(4-2)!2!}\times \frac{4!}{(4-2)!2!}

 \rm =\frac{4!}{2!2!}\times \frac{4!}{2!2!}

 \rm =\frac{4\times 3\times 2!}{2\times 1\times2!}\times \frac{4\times 3\times 2!}{2\times 1\times 2!}

 \rm = \frac{12}{2}\times \frac{12}{2}

 \rm =6\times 6

 \bf = 36

Jadi, terdapat 36 kemungkinan.

Pelajari lebih lanjut

Materi Kombinasi yomemimo.com/tugas/22861182

#SolusiBrainlyCommunity

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KevinWinardi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Aug 23