Tuliskan struktur yang membangun dalam teks cerpen tersebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari marsya7121 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan struktur yang membangun dalam teks cerpen tersebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

t

(1) Abstrak: ringkasan atau inti dari cerita pendek yang akan dikembangkan menjadi gambaran awal cerita.

(2) Orientasi: berhubungan dengan waktu, suasana dan tempat yang berkaitan dengan jalan cerita dari suatu cerpen.

(3) Komplikasi: urutan kejadian berdasarkan sebab akibat (problem atau masalah dalam suatu cerpen)

(4) Evaluasi: berupa struktur konflik yang terjadi, titik awal penyelesaian masalah/problem, dan sebagai awal menuju klimaks.

(5) Resolusi: saat tokoh cerita mulai menemukan solusi untuk konfliknya

(6) Koda: kesimpulan cerita atau pesan moral yang disampaikan penulis

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadhanif1207281 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Feb 23