3,26 +1,14 .... 2,78 + 2,03 tanda pertidaksamaan yang tepat

Berikut ini adalah pertanyaan dari banitashofie11 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

3,26 +1,14 .... 2,78 + 2,03 tanda pertidaksamaan yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah..tolong kak besok di kumpulkan.tolong ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tanda pertidaksamaan yang tepat 3,26 +1,14 < 2,78 + 2,03. Soal terebut merupakan soal tentang tanda pertidaksamaan.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Soal tersebut merupakan soal yang membahas tentang membandingkan bilangan. Membandingkan bilangan merupakan cabang ilmu dari matematik yang berguna untuk menemukan perbedaan atau persamaan jumlah antara dua buah bilangan, benda, dan sebagainya.

Untuk membandingkan bilangan kita harus menghitung masing-masing jumlah benda yang akan dibandingkan lalu baru bisa kita bandingkan satu dengan yang lainnya.

Tanda untuk membandingkan bilangan

( < ) tanda tersebut menunjukkan bahwa jumlah benda satu lebih kecil apabila dibandingkan dengan jumlah benda yang lain.

( > ) tanda tersebut menunjukkan bahwa jumlah benda satu lebih besar apabila dibandingkan dengan benda yang lain.

( = ) tanda tersebut menunjukkan bahwa benda satu jumlahnya sama apabila dibandingkan dengan jumlah benda yang lain.

Penyelesaian soal

Diketahui:

  • 3,26 +1,14 .... 2,78 + 2,03

Ditanyakan:

Tanda pertidaksamaan yang tepat adalah?

Jawab:

  • 3,26 +1,14 .... 2,78 + 2,03
  • 4,4 .... 4,81
  • 4,4 < 4,81

Jadi, tanda pertidaksamaan yang tepat 3,26 +1,14 < 2,78 + 2,03.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang tanda membandingkan bilangan yomemimo.com/tugas/1557208

#BelajarBersamaBrainly 

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvintaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Dec 22