Pak Karto memiliki sebidang sawah seluas 10 hektar. Sawah Pak

Berikut ini adalah pertanyaan dari siticholimah073 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pak Karto memiliki sebidang sawah seluas 10 hektar. Sawah Pak Karto ditanami berbagai jenis sayuran. 3 1/2 hektar sawah Pak Karto ditanami sawi hijau. 2 3/4 hektar lainnya ditanami kacang panjang. Dan 2 1/4 hektar berikutnya ditanami kubis. Pernyataan yang sesuai dengan keadaan sawah Pak Karto adalah ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pak Karto memiliki sebidang sawah seluas 10 hektar. Sawah Pak Karto ditanami berbagai jenis sayuran.  \rm 3\frac{1}{2} hektar sawah Pak Karto ditanami sawi hijau.  \rm 2\frac{3}{4} hektar lainnya ditanami kacang panjang. Dan  \rm 2 \frac{1}{4} hektar berikutnya ditanami kubis. Maka pernyataan yang sesuai dengan keadaan sawah Pak Karto adalah opsi D.

A. Seluruh lahan sawah Pak Karto sudah penuh dengan sayuran

B. Pak Karto masih memiliki lahan seluas  \rm\frac{1}{2}hektar yang kosong

C. Pak Karto masih memiliki lahan seluas 1 hektar yang kosong

D. Pak Karto masih memiliki lahan seluas  \rm 1\frac{1}{2} hektar yang kosong

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui :

  • Luas sawah = 10 hektar
  • Sawi hijau =  \rm 3\frac{1}{2} hektar
  • Kacang panjang =  \rm 2\frac{3}{4} hektar
  • Kubis =  \rm 2\frac{1}{4} hektar

Ditanya :

Pernyataan yang tepat ?

Jawab :

Hitung pengurangan dari total dengan sawah yang sudah ditanami :

 \rm = 10-3\frac{1}{2}-2\frac{3}{4}-2\frac{1}{4}

 \rm = 10-\frac{7}{2}-\frac{11}{4}-\frac{9}{4}

Samakan penyebut menjadi 4 :

 \rm = \frac{40}{4}-\frac{14}{4}-\frac{11}{4}-\frac{9}{4}

 \rm = \frac{40-14-11-9}{4}

 \rm = \frac{6}{4}

 \rm = \frac{3}{2}

 \rm =1 \frac{1}{2}~hektar

Karena hasilnya positif, berarti masih ada sisa sawah kosong yaitu  \bf 1 \frac{1}{2} hektar.

Pelajari lebih lanjut

Materi Operasi Hitung Pecahan yomemimo.com/tugas/4000327

#SolusiBrainlyCommunity

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KevinWinardi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Aug 23