1. Seorang peneliti melakukan pengamatan terhadap virus tertentu. Setiap hari,

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizky0030 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Seorang peneliti melakukan pengamatan terhadap virus tertentu. Setiap hari, virus tersebut membelah diri menjadi 3 bagian. Pada awal pengamatan, terdapat 5 virus. Jika setiap hari terdapat 9 virus yang mati, banyaknya virus pada hari ke 5 adalah...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas : 12

Mapel : Matematika

Kategori : Bab 7 - Barisan dan Deret Bilangan

Kata kunci : barisan geometri, suku ke-n

Kode : 12.2.7 [Kelas 9 Matematika Bab 7 - Barisan dan Deret Bilangan]

Penjelasan :

Barisan geometri adalah barisan bilangan yg tiap sukunya diperoleh dari suku sebelumnya dg mengalikan atau membagi dg suatu bilangan tetap.

Rumus suku ke-n Un = a~ r^{n-1}Un=a r

n−1

Deret geometri adalah jumlah suku-suku yg ditunjuk oleh barisan geometri.

Jumlah n suku pertama S_{n} = \frac{a~ ( r^{n} - 1)}{r-1}S

n

=

r−1

a (r

n

−1)

Jumlah n suku pertama S_{n} = \frac{a~ ( r^{n} - 1)}{r-1}S

n

=

r−1

a (r

n

−1)

-----------------------------------------

Diketahui :

Banyak virus awal (a₀) = 2 virus

rasio = 2

membelah setiap 24 jam = 1 hari

setiap 3 hari dibunuh 1/4 virus

Ditanya :

Banyak virus setelah 1 minggu pertama ?

Jawab :

Setiap 3 hari virus dibunuh 1/4 nya, maka hari ke-6 virus dibunuh

1 minggu = 7 hari

Kita hitung banyak virus selama 3 hari (n = 3)

Un = a₀ × rⁿ⁻¹

U₃ = 2 × 2³⁻¹

= 2 × 2²

= 8 virus

Virus dibunuh hari ke-3 = 1/4 × 8 virus

= 2 virus

sisa virus hari ke-3 (a₁) = 8 virus - 2 virus

= 6 virus

Banyak virus hari ke-6, merupakan 3 hari berselang

Un = a₁ × rⁿ

U₃ = 6 × 2³

= 6 × 8

= 48 virus

Virus dibunuh hari ke-6 = 1/4 × 48 virus

= 12 virus

sisa virus hari ke-6 = 48 virus - 12 virus

= 36 virus

Banyak virus hari ke-7 = 36 × 2

= 72 virus

Jadi Banyak virus setelah 1 minggu pertama adalah 72 virus

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh natthanpunyaorrang dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Nov 22