Berikut ini adalah pertanyaan dari aliyanafisha597 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Lina membeli 2 ¼ karung beras yang berisi 45 kg tiap karung. berapa kg beras yang dibeli Lina?
101¼ kg
Pembahasan :
1 karung beras = n kg
x karung beras = (x×n ) kg
a ᵐ/ₙ = {(a×n)+m} / n
Diketahui:
Lina membeli 2 ¼ karung beras yang berisi 45 kg tiap karung.
Ditanya:
Berapa kg beras yang dibeli Lina?
Dijawab :
Untuk mencari berapa kg beras yang dibeli Lina?, dengan mengalikannya.
1 karung beras = 45kg
2¼ karung beras = 2¼ × 45
= 9/4 × 45
= 405/4
= 101¼ kg
catatan :
2¼ =
{(2×4)+1} / 4 =
{8+1} / 4 =
9/4
Jadi berapa kg beras yang dibeli Lina?
101¼ kg
Pelajari lebih lanjut:
- Materi tentang Lina membeli 86 kg beras yang ia kemas kedalam setengah jumlah plastik miliknya. Jika masing-masing plastik berisi 6 kg ... yomemimo.com/tugas/16272971
- Materi tentang Pak Budi membeli beras 8 karung, tiap karung berisi beras 25kg. Beras tersebut di kemas ke dalam kantong plastik dengan ... yomemimo.com/tugas/21299210
Detail jawaban :
Mapel :matematika
Kelas : 4
Materi : Operasi hitung bilangan
Kode Soal : 2
Kode Kategori :4.2.1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh plspls dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Aug 23