seekor kambing diikat di sebuah pohon dengan panjang tali 21

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayufebriana179 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

seekor kambing diikat di sebuah pohon dengan panjang tali 21 m di bawah pohon tersebut tumbuh rerumputan luas rerumputan yang dapat dimakan kambing adalah 1385 M 7 atau tidak Setujukah kamu dengan pertanyaan berikut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jadi jawaban saya tidak setuju, dengan π = 22/7 saya menemukan jawaban 1.386M²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui

Kambing diikat di Padang rumput dengan panjang tali 21 M sehingga membentuk lingkaran

Ditanya setujukah kamu bahwa kambing dapat makan seluas 1.385 M ?

Jawab

Luas = π x r x r

L = 22/7 x 21 x 21

L = 22 x 3 x 21

L = 66 x 21

L = 1.386 M²

Jadi jawaban saya tidak setuju, dengan π = 22/7 saya menemukan jawaban 1.386M²

Mengapa saya tidak menggunakan π = 3,14 sebab jari jari 21 dapat dibagi 7 itu sebabnya saya memakai π = 22/7

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Mar 23