Harga 1 buku tulis Rp3.000,00 dan harga 2 buah buku

Berikut ini adalah pertanyaan dari rifimuhammad0 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Harga 1 buku tulis Rp3.000,00 dan harga 2 buah buku Rp6.000,00. a. Buatlah persamaan yang menunjukkan harga buku y terhadap banyaknya buku x. b. Identifikasilah konstanta perbandingannya. c. Buatlah grafik yang menyatakan harga 1 buku, 2 buku ... sampai 10 buku. d. Jika Lisa membeli 20 buku tulis, berapakah uang yang harus di bayarkan oleh lisa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  1. Persamaan yang menunjukkan harga buku y terhadap banyaknya buku x adalah misal 1 buku adalah x, sehingga x = 3000, 2x = 6000
  2. Semakin bertambah buku, maka harganya akan semakin besar yaitu menjadibertambahsesuai dengan harga satuannya.
  3. Grafik yang menyatakan harga 1 buku, 2 buku ... sampai 10 buku dapat dilihat pada pembahasan.
  4. Uang yang harus dibayar Lisa jika ia membeli 20 buku tulis adalah 60.000

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui :

  • Harga 1 buku tulis Rp3.000,00 dan harga 2 buah buku Rp6.000,00.

Ditanyakan :

  1. Buatlah persamaan yang menunjukkan harga buku y terhadap banyaknya buku x.  
  2. Identifikasilah konstanta perbandingannya.
  3. Buatlah grafik yang menyatakan harga 1 buku, 2 buku ... sampai 10 buku.
  4. Jika Lisa membeli 20 buku tulis, berapakah uang yang harus di bayarkan oleh lisa​

Jawab :

  • Variabel adalah huruf yang dijadikan pengganti dari suatu permasalahan.
  • Perbandingan senilai artinya adalah perbandingan dua variabel atau lebih yang suatu variabel bertambah, maka variabel yang lain juga bertambah.

Menjawab Pertanyaan 1)

  • Persamaan yang menunjukkan harga buku y terhadap banyaknya buku x adalah misal 1 buku adalah x, sehingga x = 3000, 2x = 6000

Menjawab Pertanyaan 2)

  • Identifikasilah konstanta perbandingannya adalah harga dari bukunya. Semakin bertambah buku, maka harganya akan semakin besar yaitu menjadi bertambah sesuai dengan harga satuannya.

Menjawab Pertanyaan 3)

Grafik yang menyatakan harga 1 buku, 2 buku ... sampai 10 buku

1 buku--->3000

2 buku--->6000

3 buku--->9000

4 buku--->12000

5 buku--->15000

6 buku--->18000

7 buku--->21000

8 buku--->24000

9 buku--->27000

1 0buku--->30000

Menjawab Pertanyaan 4)

  • Uang yang harus dibayar Lisa jika ia membeli 20 buku tulis adalah 60.000 ( 20 x 3000 = 60000).

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 Jan 23