Berikut ini adalah pertanyaan dari sb1121901 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Hasil dari adalah [Jawaban B] Selengkapnya dapat disimak pada pembahasan di bawah ini!
PENDAHULUAN
Bentuk umum dari pecahan adalah dimana a, b ∈ bilangan bulat dan b ≠ 0. Pada bilangan pecahan, a disebut dengan pembilang sedangkan b disebut dengan penyebut.
Pecahan terdiri dari beberapa bentuk, yaitu sebagai berikut :
Pecahan biasa, contohnya adalah
Pecahan campuran, contohnya adalah
Pecahan desimal, contohnya adalah
Kembali ke soal, mari simak penyelesaiannya pada pembahasan di bawah ini!
PEMBAHASAN
Diketahui :
Ditanya : hasilnya adalah = . . . ?
Jawab :
Untuk menyelesaikan soal berikut, kita akan mengubah bilangan pecahan agar memiliki penyebut yang bernilai sama, yaitu 15. Mengapa harus 15? Karena KPK dari 3, 5, dan 15 adalah 15. Sehingga,
∴ Kesimpulan: Jadi, hasil dari bilangan pecahan tersebut adalah .
PELAJARI LEBIH LANJUT
Materi tentang bilangan lainnya dapat disimak di bawah ini :
Jika x = 1 2/3 ÷ 1 1/9 dan y = (2,34)/(0,6) maka hubungan yang tepat antara x dan y adalah yomemimo.com/tugas/7236816
Terdapat 68 baris pada suatu tempat parkir mobil. Setiap baris terdiri dari 92 mobil. Taksiran banyak mobil di tempat parkir tersebut adalah yomemimo.com/tugas/6953574
Suatu elevator bergerak dari lantai 1 menuju lantai 5, kemudia ke lantai 2. Dari lantai 2, elevator bergerak menuju lantai 4, kemudian berhenti di lantai 3. Jika jarak antar lantai adalah 3 meter, jauh elevator tersebut setelah bergerak adalah yomemimo.com/tugas/6832605
____________________________
DETIL JAWABAN
Kelas : VII
Mapel : Matematika
Bab : Bab 2 - Bilangan
Kode : 7.2.2
Kata kunci : operasi bilangan pecahan, pembilang, penyebut, kpk, faktor
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nauraauni01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 05 Jan 23