1. jelaskan pengertian dari BIOS! 2. sebutkan dan jelaskan 2 macam

Berikut ini adalah pertanyaan dari riomahaputrarahmatsy pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. jelaskan pengertian dari BIOS!2. sebutkan dan jelaskan 2 macam BIOS!
3. Jelas pengertian dari sistem komputer!
4. Sebutkan dan jelaskan komponen sistem komputer!
5. Jelaskan pengertian CPU!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.perangkat lunak atau program antarmuka tingkat dasar sebagai pengatur proses input output data pada sebuah komputer.

2.AMI BIOS

Pengertian AMI BIOS - AMI BIOS adalah BIOS yang berasal dan dikembangkan oleh Megatrend Amerika yang populer pada tahun 2002 sebagai fimrware komputer. Perusahaan AMI BIOS banyak diproduksi perusahaan yang memiliki motherboard dan perusahaan lain menjual motherboard.

Kode Beeb Peringatan/ Masalah AMI BIOS

1x : RAM mengalami masalah2x : Sirkuit gagal mengecek keseimbangan DRAM Parity (sistem memori)3x : Kegagalan memori pada 64 pertama4x : Timer pada sistem gagal bekerja5x : CPU Error atau motherboard tidak dapat menjalankan prosessor6x : Controller pada keyboardtidak dapat berjalan dengan baik7x : Vido Mode Error8x : Tes Mmori VGA gagal9x : Checksum error ROM BIOS bermasalah10x : CMOS Shutdown resd/write mengalami masalah11x : Chache memori error1 beeb panjang dan 3 beeb pendek : Extended memori rusak1 beeb panjang dan 8 beeb pendek : Tes tampilan gambar gagal

2. AWARD BIOS

Pengertian AWARD BIOS - AWARD BIOD adalah BIOS yang memiliki built- in program yang dapat dimodifikasi dasar sistem konfigurasi oleh pemakainya. Informasi disimpan di CMOS RAM yang dapat menyimpan informasi setup, bahan ketika power dimatikan. Cara menjalankannya : dengan menekan tombolDELETE ketika anda menghidupnya atau reboot sistem untuk masuk ke awal program setup BIOS.

Kode Beeb Peringatan/ Masalah AWARD BIOS1 beep panjang dan 2 beep pendek : Video error1x beep panjang : kesalahan RAM1x panjang dan 2x beep pendek : VGA Rusak1x panjang dan 3x beep pendek : Keyboard rusakBeep tak terputus : RAM atau Grafik tidak terpasan

mohon maaf hanya no 1 n 2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lutvitasiti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 15 Apr 23