Era digital adalah suatu kondisi zaman yang sekuruh kegiatan untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari jahsianagsukansh pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Era digital adalah suatu kondisi zaman yang sekuruh kegiatan untuk mendukung kehidupan dipermudah melalui teknologi yangcanggih. Hal itu diungkapkan oleh Mirna Aina pada halaman 83 yang diterbitkan pada tahun 2022.

Kutipan tidak langsung di bawah ini yang tepat apabila dibuat berdasarkan konteks di atas adalah....
A. Mirna (2022:83) mengatakan era digital adalah kondisi kehidupan yang didukung dengan teknologi canggih.
B. Mirna (2022:83), mengatakan bahwa era digital adalah kondisi kehidupan yang didukung dengan teknologi canggih.
C. Aina (2022:83), mengatakan bahwa era digital adalah kondisi kehidupan yang didukung dengan teknologi canggih.
D. Aina (2022:83) mengatakan bahwa era digital adalah kondisi kehidupan yang didukung dengan teknologi canggih.
E. Mirna Aina (2022:83), mengatakan bahwa era digital adalah kondisi kehidupan yang didukung dengan teknologi canggih.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban yang tepat adalah E. Mirna Aina (2022:83), mengatakan bahwa era digital adalah kondisi kehidupan yang didukung dengan teknologi canggih.

Kutipan langsung di atas merupakan kutipan langsung yang diambil dari sumber aslinya, yaitu Mirna Aina pada halaman 83 yang diterbitkan pada tahun 2022. Pada kutipan tersebut, Mirna Aina menjelaskan bahwa era digital adalah kondisi kehidupan yang didukung dengan teknologi canggih. Selain itu, pada kutipan tersebut juga disebutkan nama penulis dan tahun terbit, yang merupakan informasi yang diperlukan dalam membuat kutipan tidak langsung.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dimasanugrah9jp0b40r dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Mar 23