Di sebuah rumah terpasang sembilan unit panel surya yang masing-masing

Berikut ini adalah pertanyaan dari arrafichandra710 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Di sebuah rumah terpasang sembilan unit panel surya yang masing-masing berbentuk balok dengan panjang 70 cm, lebar 40 cm, dan ketebalan 5 cm. Tentukan total luas permukaan seluruh panel surya tersebut (termasuk bagian bawah yang menempel dengan atap)!​
Di sebuah rumah terpasang sembilan unit panel surya yang masing-masing berbentuk balok dengan panjang 70 cm, lebar 40 cm, dan ketebalan 5 cm. Tentukan total luas permukaan seluruh panel surya tersebut (termasuk bagian bawah yang menempel dengan atap)!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Total luas permukaan seluruh panel surya tersebut adalah 53700 cm².

Penjelasan dengan langkah-langkah :

Salah satu materi dalam matematika adalah bangun ruang.

Bangun ruang ini termasuk ke dalam materi geometri atau materi yang berhubungan dengan bentuk, ukuran, posisi relatif gambar, dan sifat ruang.

Bangun ruang adalah bangun berbentuk tiga dimensi dimana semua bangun tiga dimensi adalah sebuah bangun atau bentuk yang memiliki volume atau isi.

Bangun ruang sangat banyak macamnya, yang berhubungan pada soal ini adalah bangun ruang Balok.

Balok : bangun ruang yang dibentuk oleh 4 sisi yang berbentuk bangun datar persegi panjang dan 2 sisi berbentuk kotak dan sejajar.

Ciri khas dari balok antara lain adalah :

  • Memiliki 6 sisi.
  • Sisi tersebut terdiri dari 4 sisi yang berbentuk bangun datar persegi panjang dan 2 sisi berbentuk kotak dan sejajar.
  • Terdapat 12 rusuk.
  • Terdapat 8 titik sudut.

Diketahui : Unit panel surya masing-masing, dimensi nya adalah :

  • p balok : 70 cm
  • l balok : 40 cm
  • t balok : 5 cm

Ditanya : Luas permukaan seluruh panel surya ?

Jawab :

Luas permukaan seluruh panel surya = Luas permukaan balok

Luas permukaan balok = (2 x p x l) + (2 x p x t) + (2 x l x t)

Perhatikan gambar pada attachment, perlu ditentukan panjang, lebar dan tinggi dari balok :

p balok = 3 x 70 = 210 cm

l balok = 3 x 40 = 120 cm

t balok = 5 cm

Luas permukaan balok = (2 x p x l) + (2 x p x t) + (2 x l x t)

Luas permukaan balok = (2 x 210 x 120) + (2 x 210 x 5) + (2 x 120 x 5)

Luas permukaan balok = 50400 + 2100 + 1200 = 53700 cm².

Pelajari lebih lanjut :

  1. Pelajari lebih lanjut materi tentang bangun ruang pada  yomemimo.com/tugas/40522659
  2. Pelajari lebih lanjut materi tentang contoh soal lain untuk luas permukaan balokpadayomemimo.com/tugas/2484205

#BelajarBersamaBrainly

Total luas permukaan seluruh panel surya tersebut adalah 53700 cm². Penjelasan dengan langkah-langkah :Salah satu materi dalam matematika adalah bangun ruang. Bangun ruang ini termasuk ke dalam materi geometri atau materi yang berhubungan dengan bentuk, ukuran, posisi relatif gambar, dan sifat ruang. Bangun ruang adalah bangun berbentuk tiga dimensi dimana semua bangun tiga dimensi adalah sebuah bangun atau bentuk yang memiliki volume atau isi. Bangun ruang sangat banyak macamnya, yang berhubungan pada soal ini adalah bangun ruang Balok. Balok : bangun ruang yang dibentuk oleh 4 sisi yang berbentuk bangun datar persegi panjang dan 2 sisi berbentuk kotak dan sejajar. Ciri khas dari balok antara lain adalah : Memiliki 6 sisi.Sisi tersebut terdiri dari 4 sisi yang berbentuk bangun datar persegi panjang dan 2 sisi berbentuk kotak dan sejajar.Terdapat 12 rusuk.Terdapat 8 titik sudut.Diketahui : Unit panel surya masing-masing, dimensi nya adalah : p balok : 70 cm l balok : 40 cmt balok : 5 cmDitanya : Luas permukaan seluruh panel surya ? Jawab :Luas permukaan seluruh panel surya = Luas permukaan balokLuas permukaan balok = (2 x p x l) + (2 x p x t) + (2 x l x t) Perhatikan gambar pada attachment, perlu ditentukan panjang, lebar dan tinggi dari balok : p balok = 3 x 70 = 210 cm l balok = 3 x 40 = 120 cm t balok = 5 cm Luas permukaan balok = (2 x p x l) + (2 x p x t) + (2 x l x t) Luas permukaan balok = (2 x 210 x 120) + (2 x 210 x 5) + (2 x 120 x 5) Luas permukaan balok = 50400 + 2100 + 1200 = 53700 cm². Pelajari lebih lanjut : Pelajari lebih lanjut materi tentang bangun ruang pada  brainly.co.id/tugas/40522659Pelajari lebih lanjut materi tentang contoh soal lain untuk luas permukaan balok pada brainly.co.id/tugas/2484205#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22