Sebelum kemerdekaan, telah terjadi diskriminasi rasial yang membagi masyarakat menjadi

Berikut ini adalah pertanyaan dari yuki001 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebelum kemerdekaan, telah terjadi diskriminasi rasial yang membagi masyarakat menjadi beberapa kelas. Saat itu, masyarakat Indonesia didominasi warga Eropa dan Jepang, sebagian besar pribumi hanyalah masyarakat rendahan yang menjadi pekerja bagi bangsawan dan penguasa. Setelah merdeka, segala bentuk diskriminasi rasial dihapuskan, dan semua warga Indonesia dinyatakan memiliki hak dan kewajiban yang sama dalam segala bidang. Perubahan masyarakat yang terjadi seperti ilustrasi tersebut merupakan perubahan dibidang.... ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perubahan masyarakat yang terjadi seperti ilustrasi tersebut merupakan perubahan dibidang sosial atau sosial budaya, terutama dalam hal penghapusan diskriminasi rasial dan pemberian hak dan kewajiban yang sama bagi seluruh warga negara Indonesia. Hal ini berkaitan erat dengan perubahan pandangan dan nilai-nilai sosial dalam masyarakat setelah merdeka, di mana keadilan dan kesetaraan dianggap sebagai prinsip dasar dalam membangun masyarakat yang lebih adil dan merata.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cndyx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Jun 23