Berikut ini adalah pertanyaan dari Rizqiunggul928 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Garis diagonal pada bidang abcd sehingga berbentuk garis AC dan garis BD berpotongan dua garis diagonal tersebut diberi nama O dapat disimak pada lampiran. Untuk menyelesaikan soal ini, ikuti langkah-langkah yang ada pada penjelasan.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Bidang segiempat ABCD
Ditanya:
Buatlah garis diagonal pada bidang abcd sehingga berbentuk garis AC dan garis BD berpotongan dua garis diagonal tersebut diberi nama. O.
Jawab:
Langkah pertama kita buat segiempat ABCD.
Langkah kedua tarik garis AC
Langkah ketiga tarik garis BD
Langkah keempat beri nama titik potong diagonal AC dan BD.
Pelajari Lebih Lanjut
- Materi tentang keliling persegi panjang adalah 168 cm. panjangnya 18 cm lebih dari lebarnya carilah panjang dan lebar persegi panjang tersebut dapat disimak di yomemimo.com/tugas/4820755
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 29 Mar 23