1. untuk memenuhi kebutuhan pangan manusia sering menggunakan perkembangbiakan tumbuhan

Berikut ini adalah pertanyaan dari anadiapertiwi pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. untuk memenuhi kebutuhan pangan manusia sering menggunakan perkembangbiakan tumbuhan secara vegetatif buatan seperti mencangkok Apa sajakah keuntungan dan kerugian dari teknik tersebut?2. Kapankah terjadinya penyerbukan bastar ?Berilah contoh tumbuhannya !
3. Bagaimanakah peranan serangga terhadap penyerbukan pada tumbuhan berbiji ?
4. Apakah yang dimaksud dengan fertilisasi eksternal ? berikan contohnya !
5. Mengapa Penyerbukan silang umumnya menghasilkan variasi keturunan ? Berilah contoh tumbuhan nya!





tolong bantu kak
trimakasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Keuntungan: manusia dapat memenuhi kebutuhan nya dengan mencangkok

kerugian: tanaman tersebut sesaat akan mati

2.Penyerbukan bastar merupakan penyerbukan yang terjadi jika serbuk sari jatuh di kepala putik tanaman yang berbeda dengan jenis tumbuhan yang berbeda pula, tetapi masih dalam satu varietas yang sama. Contoh tanaman dengan penyerbukan bastar adalah sebuk sari jambu batu merah yang jatuh di kepala putik jambu batu puti

3.Bagi tumbuhan, serangga memberikan keuntungan dengan membantu terjadinya penyerbukan yaitu bertemunya serbuk sari dengan kepala putik dan juga meningkatkan terjadinya penyerbukan silang. Hal ini akan meningkatkan kemungkinan terjadinya pembuahan yang pada akhirnya akan menghasilkan buah dan biji.

4.pembuahan eksternal adalah pembuahan yang terjadi diluar tubuh induknya pertemuang sel telur dan sperma diluar tubuh.contoh: katak, ayam

5.Penyerbukan silang umumnya menghasilkan variasi keturunan karena perpaduan dua sifat tumbuhan induk. Contoh tumbuhan yang melakukan penyerbukan silang antara lain adalah melinjo, kamboja, pinus, mawar, dan lain-lain. Umumnya semua tumbuhan bisa melakukan penyerbukan silang, khususnya dengan bantuan manusia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Amandasilpiaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Nov 22